Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei 23, 2011

Membuat Prakarya

Minggu ini (22 Mei 2011), kami belajar membuat prakarya dari stik. Dibantu kakak-kakak dari GKJW Jemaat Kedungkandang, kami belajar membuat sesuatu. Mau tahu hasilnya? Ternyata segala sesuatu bisa kita kerjakan/dibuat, jika kita nggak malas dan mau mencobanya. Makasih Kakak-kakak yang sudah membantu kami....

Baksos Teman-teman Kedungkandang (Part 2)

Minggu pagi yang ceria (22 Mei 2011) Minggu ini adalah kegiatan Baksos teman-teman dari GKJW Jemaat Kedungkandang, untuk pekan ke-2, di tempat pendampingan anak-anak pemulung dan kampung di Bantaran Kali Brantas, Mergosono, Malang. Pagi ini sungguh cerah, matahari bersinar terang, dan anak-anak juga sehat. Beragam kegiatan dilakukan bersama....bercerita, mewarnai, membuat prakarya dari stik, juga bermain dan membuat bandempo di Bantaran Kali Brantas. Eh, apaan sih Bandempo itu? ternyata itu adalah gumpalan tanah yang dipadatkan, dibuat seperti bola. Dari bulatan bola kecil hingga membesar...wah, seru banget!